Nama Anak Perempuan Jawa Unik – kitabnamabayi.com. Pemberian nama bayi memanglah tidak mudah dan gampang. Butuh pertimbangan khusus dalam menamai, terutama makna serta keindahannya. Dan penggunaan nama jawa bisa Anda jadikan salah satu inspirasi ataupun pilihan utk penamaan anak perempuan nya.
Selain unik & penuh makna, pemberian nama jawa kepada sikecil sama dengan melestarikan budaya nusantara. Sehingga akan sangat indah bila disematkan kepada anak perempuan Anda. Dan untuk mempermudah Ayah/Ibu memilihnya, kami sudah siapkan referensi nama anak perempuan jawa unik dibawah ini.
Artikel berikut berisi tentang daftar nama nama jawa unik dengan arti terbaiknya. Pokoknya cocok banget deh untuk disandangkan pada anak perempuan Anda.
Baca Juga :
Rangkaian Nama Bayi Perempuan Jawa Keraton Yang Terbaik
Pilihan Nama Anak Perempuan Jawa Unik Dan Tidak Pasaran
- Ainur : Cahaya,Pembawa Terang
- Angesti : Keinginan
- Arawinda : Bunga Teratai
- Aristawati : Yang Pandai Dan Lemah Lembut
- Ars : Menyentuh
- Asiri : Sejenis Minyak Wangi
- Asmiasih : Cinta Sesama
- Astagiri : Rona Merah Dibalik Gunung Saat Senja
- Astu : Sabda Yang Pasti Terjadi
- Aswini : Bintang Di Langit
- Ayem : Yang Tenang, Damai
- Ayubhagya : Merestui, Menyetujui
- Bainem : -em, -kem, -en (penanda Nama Untuk Perempuan)
- Balila : Ingkar
- Brantandari : Menjadi Contoh
- Cerya : Pengembara
- Chitrawaty : Wanita Yang Memiliki Pesona
- Citrahayi : Hati Muda Yang Cemerlang
- Cira : Kain Panjang
- Dahayu : Berhasil Dengan Baik, Cerdas Dan Beruntung
- Dalirin : Tajam Petunjuknya
- Dayu : Berhasil Dengan Baik, Cerdas Dan Beruntung
- Dhatu : Anak Yang Anggun Bagi Ratu
- Elus : Usapan Kasih Sayang
Baca Juga :
113 Nama Bayi Perempuan Jawa Dan Artinya
- Garin : Istri Yang Baik
- Gati : Memperhatikan
- Inderasari : Intinya Kebaikan
- Inderatna : Memiliki Kebaikan
- Jayasri : Kemenangan Yang Cemerlang
- Kana : Nama Bunga
- Kosali : Orang Yang Suci
- Koswala : Anak Yang Cekatan
- Latri : Anak Yang Lahir Malam Hari
- Linggar : Ragu-Ragu
- Loma : Murah Hati, Dermawan
- Lopa : Tenang
- Lor : Utara
- Luh : Seorang Gadis, Wanita Desa
- Manda : Kegembiraan
- Marga : Berada di Jalan Yang Benar
- Mustiko : Jimat, Batu Ajaib
- Naeswari : Pendiam Dan Jujur
- Nala : Jantung Hati
- Ojwala : Menjulang Ke Angkasa
- Oswasa : Panjang Nafasnya
- Rada : Agak
- Rateh : Dewi Cinta
- Rumie : Daya Tarik
- Santi : Ketenangan Dan Ketenaran
- Saroh : Kebahagiaan, Kehormatan Dan Pernikahan
- Soka : Nama Bunga
- Tarasari : Bunga Bersusun
- Trie : Tiga
- Umsitu : Orang Yang Taat Kepada Orangtua Dan Agama
Baca Juga :
Nama Bayi Perempuan Jawa 3 Kata Yang Terindah
- Widianti : Wanita Yang Berilmu
- Widiyan : Gadis Yang Taat Hukum Dan Aturan
- Wisanggono : Raja Besar
- Wisik : Firasat
- Woro : Gadis Perawan
- Yutti : Teman Yang Baik