Nama Bayi Laki Laki Muslim

Nama Bayi Laki Laki Muslim Yang Terbaik

Nama Bayi Laki Laki Muslim – kitabnamabayi.com. Penamaan nama seringkali membuat banyak orangtua kewalahan. Akibat banyaknya pilihan nama yang bererdar luas dijejaring sosial. Hal ini tentu membuat mereka kebingungan dalam menyematkan nama nan tepat untuk sang anak.

Sekarang tak perlu risau lagi nih, sebab kami punya solusi untuk mengatasinya. Yaitu melalui artikel nama bayi laki laki muslim terbaru dibawah ini. Pilihan rangkaian nama anak laki-laki muslim disini sangat tepat buat dijadikan rekomendasi nama bayi penganut islam. Dengan perpaduan kata islam yang indah mampu memberikan aura positif untuk sikecil. Ayo jangan sampai melewatkan 30 nama muslim untuk bayi laki-laki dibawah ini.

Nama Bayi Laki Laki Muslim

Kumpulan Nama Bayi Laki Laki Muslim Dan Artinya 3 Kata Terbaik

1. Jalil Rabi Anwar : Anak laki laki yang memiliki karir yang cemerlang, hidup dalam kebebasan dan memiliki jiwa yang selalu mau berbesar hati.

  • Jalil : Memiliki Kekuasaan Yang Besar
  • Rabi : angin sepoi-sepoi
  • Anwar : berkilauan

2. Tabari Hisan Saddam : Bayi laki laki muslim yang gagah perkasa, memiliki ahalak indah dan selalu ingat pada Allah.

  • Tabari : dia ingat
  • Hisan : bagus, indah, elok
  • Saddam : penguasa yang perkasa

3. Galih Asif Hamizan : Anak laki laki yang memiliki pemikiran tajam, berparas sangat tampan dan mudah memaafkan kesalahan orang lain.

  • Galih : Suka berfikir
  • Asif : pengampunan
  • Hamizan : Cerdas, kuat, tampan

4. Badil Imamul Marzuqi : Laki-laki yang kelak menjadi pemimpin adil, dengan nasib baik yang datang pada dirinya dan selalu bijaksana dalam mengambil tiap keputusan.

  • Badil : Pengganti
  • Imamul : Pemimpin; penguasa
  • Marzuqi : yang bernasib baik

5. Khair Syihab Abdullah : Bayi laki laki yang berahlak baik, penuh keberuntungan yang menjadi hamba Allah nan taat.

  • Khair : Terbaik, lebih bagus
  • Syihab : Meteor, bintang
  • Abdullah : hamba Allah

6. Fathar Qudus Ghazalan : Lelaki yang memiliki kesucian dalam dirinya, punya akal pandai dan selalu mengawali hari harinya dengan kebaikan.

  • Fathar : Permulaan, Awal
  • Qudus : Suci, Murni
  • Ghazalan : Pemintal, pandai berbicara

7. Nazril Shakeer Aishawarya : Bayi laki2 yang baik hatinya, hidup dalam gelimpangan harta dan selalu berterima kasih serta bersyukur atas nikmat yang diberikan Allah.

  • Nazril : Sempurna, baik dan pemberi ampun
  • Shakeer : suka berterima kasih
  • Aishawarya : Kekayaan

8. Afzal Ghaisan Ridhallah : Bayi laki laki yang mendapatkan restu dari Allah, menjadi anak yang terbaik dan dikaruniai wajah yang sangat rupawan.

  • Afzal : Terbaik, tertinggi
  • Ghaisan : Gagah, rupawan
  • Ridhallah : Ridha, restu, ijin Allah

9. Bukhari Mumtaz Alim : Anak laki-laki yang paham agama, memiliki keistimewaan dalam dirinya dan selalu menjadi tauladan untuk orang banyak.

  • Bukhari : Nama periwayat hadist
  • Mumtaz : Istimewa, sempurna
  • Alim : Orang yang memahami Agama

10. Andri Mahrus Zaidan : Bayi laki laki yang dijaga dengan baik oleh Allah, sangat dihormati dan memiliki karir pekerjaan yang bagus.

  • Andri : Bangsawan, jantan
  • Mahrus : Yang Dijaga
  • Zaidan : Pekerjaan yang sempurna

11. Azhar Ad-din Hazim : Anak laki laki muslim yang memiliki cita2 baik, wajahnya memancarkan sinar yang terang dan memiliki ilmu pengetahuan agama yang luas.

  • Azhar : Memancarkan cahaya terang
  • Ad-din : Agama
  • Hazim : Bercita-cita luhur; orang yang teliti

12. Rabbani Salahuddin Qawim : Bayi laki-laki muslim nan shaleh, kokoh dalam pendirian yang selalu berjuang dalam hidupnya.

  • Rabbani : Arif dan saleh
  • Salahuddin : Nama pejuang
  • Qawim : Tangguh; kokoh

13. Pramana Wijaya Ramadhan : Lelaki pemeluk agama islam yang penuh kewaspadaan dalam dirinya yang memiliki jiwa kemenangan yang lahirnya dibulan ramadhan.

  • Pramana : Waspada, mawas diri
  • Wijaya : Kemenangan
  • Ramadhan : Bulan suci ramadhan

14. Dhafir Tsabit Arrahman : Laki-laki muslim yang penuh kasih sayang, punya mental juara dan tangguh dalam menghadapi segala cobaan dalam hidupnya.

  • Dhafir : Menang; juara
  • Tsabit : Tangguh; tetap; kuat; kokoh
  • Arrahman : Yang Maha Pengasih

15. Muammar Tamim Alauddin : Bayi laki laki muslim yang diberi umur panjang, kuat jiwanya dan mendapatkan kemuliaan dari agamanya.

  • Muammar : Berumur lama; panjang
  • Tamim : Teguh; kuat; tangguh
  • Alauddin : Kemuliaan agama

Baca Juga :
Nama Bayi Laki Laki Islami Dan Artinya Yang Terpopuler

Pilihan Nama Anak Laki Laki Muslim Dalam 2 Kata Yang Islami

1. Mu’tashim Ibadillah : Bayi laki laki yang taat pada Allah dan selalu terhindar dari perbuatan maksiat.

  • Mu’tashim : Terjaga; terpelihara dari dosa
  • Ibadillah : Para hamba Allah

2. Muhammad Ansharri : Anak laki laki penyayang yang selalu berada dijalan kebenaran.

  • Muhammad : Nama rasul sang pembawa risalah kebenaran
  • Ansharri : Penyayang

3. Dzuhairi Shahzad : Bayi laki-laki yang baik hati dan memiki paras ganteng seperti pangeran.

  • Dzuhairi : Berhasil dengan baik, cerdas, dan beruntung
  • Shahzad : Pangeran

4. Fikri Azraqi : Anak laki laki yang berfikir cerdas dan sangat berkuasa dalam banyak hal.

  • Fikri : Fikiranku
  • Azraqi : Nama seorang tokoh yang berwenang di kota Mekah”

5. Banu Pramudya : Lelaki yang memiliki jiwa pemimpin dan punya akal pintar.

  • Banu : Cahaya, pemimpin
  • Pramudya : Kepintaran, hikmat

6. Naufal Affandi : Bayi laki2 yang dermawan dan memiliki kedudukan yang tinggi.

  • Naufal : Baik hati, dermawan dan tampan
  • Affandi : Gelaran Bagi Orang Berkedudukan

7. Raffa Huzaifa : Putra yang hidup bahagia dan selalu menjaga kehormatan dirinya.

  • Raffa : Bahagia
  • Huzaifa : Bayi yang suci

8. Ali Burhanuddin : Bayi laki laki yang berkedudukan tinggi dan mendapatkan hidayah dalam hidupnya.

  • Ali : Yang Tinggi Kedudukannya,Yang Mulia
  • Burhanuddin : Cahaya Agama

9. Aydin Dafi` : Laki2 yang cerdas dan selalu memeberikan aura positif pada orang terdekatnya.

  • Aydin : Cerdas
  • Dafi` : Yang mempertahankan, mendorong, motivasi

10. Auzan Shaidaly : Anak laki laki yang hadirnya sebagai pengobat lara orangtuanya dan hidup penuh kemenangan.

  • Auzan : Kemenangan
  • Shaidaly : Apoteker

11. Abdul Hussein : Bayi laki-laki tampan yang menjadi hamba Allah nan beriman.

  • Abdul : hamba
  • Hussein : kecil; tampan

12. Abrisam Nabhan : Anak laki laki berparas tampan yang sangat dimuliakan.

  • Abrisam : Lembut, Tampan
  • Nabhan : Mendapatkan kemuliaan

13. Ihsan Tahir : Bayi lelaki yang kuat, memiliki hati bersih dan senantiasa menebarkan kebaikan.

  • Ihsan : Kebaikan, Kuat
  • Tahir : Yang bersih dan murni

14. Zain Ismail : Anak laki laki tauladan nabi yang penuh cinta.

  • Zain : Teman dan tercinta
  • Ismail : Nama Nabi

15. Habib Jibran : Bayi laki laki kesayangan yang menjadi anugerah dari Tuhan paling indah.

  • Habib : Kesayangan
  • Jibran : Hadiah

To top