Nama Bayi Perempuan

Nama Bayi Perempuan Ghana Yang Terunik Dan Terindah

Nama Bayi Perempuan Ghana – kitabnamabayi.com. Inspirasi nama bayi kali ini, memiliki sedikit kemiripan dengan nama-nama di benua afrika. Sebab negara tersebut terletak di sebelah barat benua Afrika. Dan negara tesebuat ialah Ghana. Namun penamaan dari negara Ghana ini mempunyai keunikan tersendiri dibandingkan negara-negara lainnya.

Maka dari itu, kami menghadirkan artikel tentang nama bayi perempuan Ghana. Karena kumpulan nama nama tersebut dipercaya mempunyai makna yang indah dan juga baik. Sehingga sangat cocok untuk di jadikan referensi untuk penamaan bayi perempuan Anda.

Untuk orang tua yang merasa tertarik menamai anak perempuan nya dengan bahasa Ghana. Maka di wajibkan membaca artikel nama bayi perempuan Ghana sampai tuntas. Langsung simak saja yuk penjelasan makna dan artinya berikut.

Nama Bayi Perempuan Ghana

Inspirasi Nama Bayi Perempuan Ghana Paling Populer

1.Afryea
Nama bayi perempuan dari Ghana yang pertama kami rekomendasikan ialah Afreya. Nama ini sangat populer di indonesia karena keren dan unik. Dan nama Afryea ini bermakna anak perempuan yang dianugerahi kehidupan yang indah dan penuh kemakmuran.

2. Tracy
Nama dari Ghana selanjutnya ialah Tracy. Nama ini memiliki arti seorang perempuan yang sangat kuat, penuh perjuangan dan juga memiliki banyak keunggulan.

3. Jessi
Nama untuk perempuan selanjutnya dari bahasa Ghana ada Jessi. Dan nama Jessi ini sendiri bermakna seorang perempuan yang selalu mendapatkan rahmat dari Tuhan dalam setiap hidupnya

3. Felicia
Selanjutnya ada nama Felicia. Nama bayi perempuan dari Ghana ini mengandung arti bayi perempuan yang sangat bahagia, penuh keberuntungan dan selalu dalam lindngan Tuhan.

4. Effia
Inspirasi nama bayi dari Ghana selanjutnya untuk anak perempuan Anda ialah Effia. Nama yang indah dan populer ini memiliki makna Anak perempuan yang lahir pada hari jumat dan dilimpahi keberkahan dalam hidupnya.

5. Xoese
Bila Anda menginginkan nama yang unik untuk calon buah hatinya, maka nama Xoese merupakan solusi yang tepat. Nama ini bermakna percaya diri. Artinya nama Xoese tersebut memiliki harapan dan doa agar sang anak tumbuh menjadi wanita yang cantik dan penuh percaya diri.

6. Deladem
Nama berikutnya yang kami referensikan ialah Daladem. Nama dari Ghana ini sangat cocok untuk anak perempuan Anda. Sebab nama ini bermakna seorang perempuan yang pemberani dan menjadi andalan bagi keluarganya.

7. Veliane
Nama bayi perempuan populer lainnya ialah Veliane. Dan nama dari ghana ini memiliki arti perempuan yang selalu dalam lindungan Tuhan dan penuh kasih sayang.

8. Aleiah
Nama Aleiah artinya bunga. Sehingga nama dari Ghana ini memiliki harapan dan doa untuk si anak agar kelak menjadi seorang perempuan yang cantik seperti bunga yang mekar.

9. Balinda
Nama dari Ghana ini bermakana kesabaran, ketekunan dan juga ketabahan. Sehingga sangat cocok bila di sandangkan kepada calon buah hati Anda setelah lahir.

10. Alitash
Selanjutnya ada nama Alitash. Nama bayi perempuan dari Ghana ini memiliki arti berharga.

11. Anulika
Nama bayi perempuan yang tak kalah indahnya ialah Anulika. Dan nama ini di percaya memiliki makna kebahagiaa terbaik untuk anak perempuanmu.

12. Efra
Berikutnya ialah nama Efra. Nama yang populer ini di percaya memiliki arti seorang perempuan yang sangat tabah dan di percaya bisa menjadi seorang yang sangat diandalkan.

13. Binta
Untuk nama selanjutnya yang sangat cocok di semaktkan kepada bayi perempuan Anda ialah Binta. Nama yang sangat indah ini memiliki arti perempuan yang cantik yang lahir dan selalu di limpahi keberkahan Tuhan.

14. Chinara
Pemberian nama dari bahasa Ghana lainnya ialah Chinara. Nama ini juga sangat populer di gunakan di negara Indonesia, karena unik. Dan nama ini memiliki arti bayi perempuan yang sangat di cintai oleh Tuhan.

15. Dalila
Nama lainnya ialah Dalila, yang artinya lembut. Sehingga nama ini mengandung doa agar sang anak kelak menjadi anak yang lemah lembut dan penyanyang.

To top