Nama Bayi Laki-Laki Di Bulan Mei Beserta Artinya – kitabnamabayi.com. Memberi nama anak sesuai dengan bulan kelahiran memanglah sebuah referensi yang sangat bagus dan ide yang brilian. Dimana anda dan pasangan bisa menyalurkan kekreatifan melalui kegiatan merangkai nama. Namun anda juga tak boleh asal merangkai saja.
Anda dan pasangan harus memperhatikan ejaan dan makna dari nama yang anda pilih. Pilihlah nama yang bagus, indah dan penuh makna agar kelak sang anak hidupnya selalu berkah. Nah nama bayi laki-laki lahir di bulan mei beserta artinya ini bisa menjawab keluh kesah para bunda yang menginginkan nama yang indah dan penuh makna. Yuk langsung simak saja artikel berikut.
Nama Bayi Laki-Laki Di Bulan Mei Dua Kata Beserta Artinya
1. Akbar Mayrezvan : Bayi laki-laki yang lahir di bulan mei yang cerdas, sentosa dan berjiwa besar
2. Meiardana Naufal : Bayi laki-laki lahir di bulan mei yang kaya raya, mulia dan dermawan
3. Mainaka Resvan : Bayi laki-laki lahir di bulan mei, hidupnya cerdas dan bermanfaat
4. Faza Meikala : Anak perempuan yang lahir di bulan mei kelak akan menjadi orang yang sukses
5. Meindaro Samuel : Anak kelahiran bulan mei yang makmur dan bisa menjadi pendengar yang baik
6. Maydino Zahran : Anak laki-laki lahir di bulan mei dengan sempurna, berhati baik dan tampan
7. Meivere Athara : Putra yang lahir bulan mei berhati suci dan selalu berkata benar
8. Reyhan Maydika : Putra kelahiran bulan mei yang di berikan kelebihan dan dapat membanggakan nama baik keluarga
9. Arrafif Maynanda : Kelahiran anak laki-laki di bulan mei, berhati baik dan soleh
10. Maynandra Arsya : Putra yang lahir di bulan mei, suci, cerdas dan kuat
11. Meinanta Baskara : Matahari yang tak terhingga
12. Auladi Meinhard : Pria yang kuat dalam menghadapi cobaan hidup
13. Maverick Meilano : Pria yang lahir di bulan mei, selalu bahagia, tampan dan mandiri
14. Yodha Maikala : Pria kelahiran bulan mei kelak menjadi seorang sosok pejuang besar
15. Meyrick Almer : Pria pemimpin lautan
16. Meirion Atreo : Lelaki yang berjiwa pemimpin
17. Meilyr Faza : Putra calon pemimpin yang sukses
18. Meino Reyhan : Bayi laki-laki yang lahir di bulan mei, kuat dan harum namanya
19. Meidiawan Arham : Bayi laki-laki lahir di bulan mei yang pembawaannya tenang dan selalu berada di jalan yang benar
20. Meyer Alvin : Teman yang setia, berhati putih dan bersinar
Baca juga: Nama Bayi Laki-Laki Lahir Bulan Februari
Nama Bayi Laki-Laki Di Bulan Mei Tiga Kata Beserta Artinya
1. Zikri Alfi Manaf : Laki-laki yang kuat, selalu memberikan nasihat dan senantiasa beribadah pada Tuhan
2. Kaili Malvin Adrian : Laki-laki seorang pelaut yang berjiwa pemimpin dan sejahtera hidupnya
3. Tristan Meino Alaric : Pemimpin yang mulia dan gagah berani
4. Raffael Manuel Alcander : Pria yang tangguh dan selalu diberkahi Tuhan
5. Gavriel Malek Alexis : Pria seorang pemimpin yang sangat menyayangi masyarakatnya, dan selalu mendapat kekuatan
6. Manaf Amada Afiq : Anak muda yang berjiwa mulia, pemberani dan menjadi anak kesayangan
7. Hadyan Majid Ardhani : Laki-laki yang mulia dan berderajat tinggi
8. Michael David Alexis : Laki-laki yang suka menolong dan selalu dekat dengan Tuhan
9. Askari Maher Athar : Bayi laki-laki seorang pejuang yang kelak memiliki masa depan yang cerah
10. Mateo Rafael Aurelio : Bayi laki-laki berwibawa dan selalu di berkati Tuhan
11. Alexi Abinaya Mario : Bayi laki-laki yang kuat, selalu bersemangat dan menjadi pelindung
12. Cetta Adelio Mason : Bayi laki-laki yang pantang menyerah, mulia dan berpengetahuan luas
13. Aksel Meino Nakhla : Lelaki cerdas, teguh dan cinta damai
14. Adelard Geofrey Manuel : Lelaki yang dekat dengan Tuhan, cinta damai dan tak pernah takut dalam mengahdapi masalah
15. Nurwahid Adam Malik : Bayi laki-laki sulung yang menjadi teladan bagi adik-adiknya
16. Naufal Aditya Malvin : Bayi laki-laki berjiwa pemimpin yang tampan dan calon penghuni surga
17. Mahardika Agra Meino : Pria yang baik budi dan sangat bijaksana
18. Darwin Michael Alvaro : Pria yang bijak, pemberani dan rajin beribadah
19. Bastian Darius Michael : Anak laki-laki pembawa keadilan dan kemakmuran
20. Aharon Martin Dareen : Seorang putra yang bijaksana, pantang menyerah dan berhati mulia
21. Lukas David Martin : Pejuang yang selalu dicintai dan memberi cahaya bagi orang di sekitarnya
22. Athalia Rey Mateo : Laki-laki seorang pemimpin yang agung
23. Melviano Fidel Arsen : Lelaki kuat, setia dan bijaksana
24. Jevera Melviano Armad : Pejuang yang tangguh dan bijak dalam menjalani kehidupan
25. Fajrial Anwar Majid : Pria yang lahir saat terbit fajar dan bersinar cerah
Baca juga: Nama Bayi Laki-Laki Lahir Bulan Januari