Nama Bayi Perempuan Asia

110 Nama Bayi Perempuan Asia Terpopuler Dari Berbagai Bahasa

Nama Bayi Perempuan Asia Terpopuler – kitabnamabayi.com. Nama bayi asia bisa dijadikan sebagai sumber inspirasi loh mom. Terlebih lagi benua asia memiliki banyak kekayaan budaya dan warisan dari nenek moyang. Bahasa yang digunakan pun bervariasi seperti Indonesia, Cina, Urdu, Hindi, Jepang dan masih banyak lagi.

Sehingga jika ayah dan bunda ingin memberikan nama bayi dengan nama-nama terpopuler di asia, pilihannya ada di kitabnamabayi.com. Nah dibawah ini telah kami rangkum untuk anda nama bayi perempuan asia paling populer yang berhasil kami dapatkan dari berbagai sumber. Yuk pilih segera nama bayi anda sekarang!

nama bayi perempuan asia terpopuler

Daftar Nama Bayi Perempuan Asia Terpopuler

  • Arkha artinya bayi perempuan yang lahir saat hujan
  • Azumi artinya tempat tinggal yang aman dan nyaman
  • Akira artinya bayi perempuan yang cerdas dan bersinar
  • Armita artinya anak kebanggaan orangtua
  • Amy artinya seseorang yang terkasih
  • Asha artinya harapan orangtua
  • Aika artinya lagu cinta yang indah
  • Akemi artinya kecantikan yang bersinar
  • Adeline artinya bayi perempuan yang baik hati dan mulia
  • Adsila artinya berbunga dengan indah
  • Aiyana artinya bunga yang abadi
  • Alraisha artinya bunga mawar
  • Aozora artinya langit yang biru
  • Asmita artinya anak perempuan kebanggaan
  • Azumi artinya tempat tinggal yang aman
  • Barkha artinya hujan yang turun dengan deras
  • Bhumika artinya gadis yang bersahaja
  • Bulma artinya perempuan yang berparas cantik
  • Bo artinya hal yang bahagia
  • Bedisa artinya perempuan yang memiliki takdir baik
  • Coral artinya tumbuhan laut yang kuat, indah dan dijadikan perhiasan
  • Chika artinya seseorang yang bijaksana
  • Chiharu artinya seribu sumber mata air kehidupan
  • Chowa artinya harmoni dan kedamaian
  • Cam artinya jeruk manis

Baca juga: Nama Bayi Perempuan Aesthetic

  • Constance artinya perempuan yang berilmu pengetahuan
  • Dechen artinya wanita yang mendapatkan kebahagiaan
  • Dhyana artinya meditasi
  • Eiko artinya anak perempuan yang cantik dan panjang umur
  • Elaine artinya cahaya
  • Eui artinya kebaikan seorang perempuan
  • June artinya anak perempuan yang lahir di bulan juni
  • Jhumpa artinya ketampanan
  • Jade artinya batu mulia yang berwarna hijau
  • Hiromi artinya kecantikan seorang perempuan yang seutuhnya
  • Hong artinya merah jambu
  • Haya artinya bermakna cahaya
  • Hana artinya bunga
  • Helen artinya cerah
  • Ifa artinya bayi perempuan yang baik
  • Isla Mei artinya sebuah pulau
  • Iha artinya harapan
  • Jiao artinya bayi perempuan yang mungil dan cantik
  • Jade nama yang bermakna batu pertama hijau.
  • Jhumpa nama yang bermakna perempuan yang menawan.
  • June nama yang bermakna bulan Juni.
  • Junko nama yang bermakna anak yang patuh.
  • Kinu artinya baju sutra
  • Kikuko artinya bunga krisan
  • Kiaria artinya bayi perempuan yang beruntung
  • Kimiko artinya permaisuri yang mulia
  • Keiko artinya anak perempuan yang bahagia dan diberkati
  • Kenja artinya kebijaksanaan
  • Kayo artinya bayi perempuan yang cantik
  • Kameko artinya simbol kesejahteraan
  • Kalini artinya secantik bunga
  • Kameko artinya wanita yang hidup sejahtera
  • Lian artinya bunga teratai yang tumbuh dari air yang suci
  • Ling artinya bayi mungil dan lembut
  • Lin artinya batu giok yang indah
  • Lei artinya gempita

Baca juga: Rangkaian Nama Bayi Perempuan Katolik

  • Miya artinya spiritual, tempat untuk ibadah
  • Mika artinya aroma yang harum
  • Ming-Na artinya jernih dan terang
  • Mine artinya dewi matahari
  • Meixiu artinya karunia yang indah
  • Meili artinya perempuan yang cantik
  • Mayumi artinya gadis yang cerdas, berani dan pekerja keras
  • Manjusha artinya anak perempuan yang bersuara merdu
  • Maxine artinya perempuan yang hebat
  • Margaret artinya mutiara yang digunakan oleh bangsawan
  • Maleia artinya mutiara yang berkilau indah
  • Machi artinya doa agar panjang umur
  • Niyati artinya takdir
  • Nirantara artinya mencakup segalanya kebaikan di dunia
  • Phoebe artinya cahaya yang bersinar
  • Patsy artinya nama wanita dalam kongres Amerika
  • Riddhi artinya beruntung dan sejahtera
  • Ren artinya bunga teratai yang disakralkan
  • Reena artinya bayi perempuan yang berharga bagai batu mulia
  • Sun artinya kebaikan
  • Sook artinya kemurnian
  • Shino artinya bambu yang kuat dan ramping
  • Seiko artinya kekuatan dan kebenaran
  • Sada artinya kemurnian
  • Sachiko artinya gadis yang berharga
  • Tye artinya lemah yang subur
  • Tenshi artinya berhati malaikat
  • Tama artinya batu mulia yang berharga
  • Toshiko artinya bayi perempuan yang berharga
  • Upma artinya wanita yang terbaik
  • Vienna artinya bayi perempuan yang terpilih
  • Vera artinya kebenaran
  • Vanna artinya gadis yang anggun dan berharga
  • Vera artinya perempuan yang berkata benar
  • Vanna artinya gadis yang anggun dan berharga
  • Vanida artinya anak perempuan
  • Wendy artinya seorang perempuan yang adil
  • Wenquian artinya yang disempurnakan
  • Wendy artinya yang adil
  • Xueman artinya salju yang membawa keberkahan
  • Xiang artinya bayi perempuan yang mengharumkan nama orangtua
  • Yumiko artinya bayi perempuan cantik dan suka menolong
  • Yuet artinya bulan yang indah
  • Yoshiko artinya anak perempuan sebagai karunia terindah dari Tuhan
  • Zhenzhen artinya anak perempuan yang berharga
  • Zhen artinya bayi perempuan yang kulitnya bersih
  • Zarifa artinya kelak menjadi wanita yang sukses
  • Zafina artinya seorang pemenang

Baca juga: Rangkaian Nama Bayi Laki-Laki Dari Member BTS

Demikianlah nama-nama bayi perempuan asia yang paling populer, mudah-mudahan bisa menjadi bahan pertimbangan yang matang untuk ayah dan bunda ketika hendak memilih nama bayi. Semoga bermanfaat.

To top