Nama Bayi Laki-Laki Depannya Al

Unik Dan Jarang Ditemui, Inilah 160 Nama Bayi Laki-Laki Depannya Al

Nama Bayi Laki-Laki Depannya Al – kitabnamabayi.com. Memiliki nama bayi yang unik, spesifik dan berbeda dari yang lain adalah impian hampir semua orangtua. Bagaimana tidak, akhir-akhir ini banyak sekali nama-nama bayi yang terbilang mirip. Untuk menghindari hal tersebut, ayah dan bunda harus memilih nama yang memang benar-benar unik.

Nama bayi dengan awalan huruf tertentu bisa menjadi salah satu referensi terbaik anda mom. Misalnya nama bayi laki-laki awalan Al. Nama Aldebaran yang sedang viral pun masuk daftar list loh. Penasaran dengan nama depan Al yang lain? Yuk simak artikel berikut.

nama bayi laki-laki depannya Al

Daftar Nama Bayi Laki-Laki Awalan Al

  • Alhabsy : Yang Memadai Bagiku
  • Alfarizki : Membawa rezeki
  • Al Khawarizmi : Seorang ahli matematika
  • Almansyah : Bijaksana/ baik dan berguna
  • Alfarezi : Selalu bersemangat dalam bekerja
  • Alif : Ramah/ Menyenangkan/ Sahabat Karib
  • Alwan : Warna-warna
  • Alfarizal : Kebaikan yang sempurna
  • Alfathir : Berkuasa
  • Alpharesa : Ksatria
  • Alhusein : Pejuang
  • Alfarizqi : Membawa rezeki
  • Ali : Yang Mulia/ Yang Tinggi Kedudukannya
  • Al-Farizi : Watak ksatria
  • Alhaq : Yang benar
  • Alhabsyi : Yang memadai bagiku
  • Altharafisqi : Kebaikan Dari Sang Penyembuh
  • Aldafi : Lebih lembut
  • Alvaronizam : Pemimpin yang adil dan bijaksana
  • Althaya : Sebuah Anugerah Kesembuhan
  • Alii : Tinggi
  • Alla : Tinggi/ Unggul/ Kemuliaan
  • Alfandy : Gelaran bagi orang yang berkedudukan
  • Alfariza : Kesatria Tampan
  • Al Faheem : Yang bijaksana
  • Al Ghifari : Yang maha pengampun
  • Allam : Orang Yang Pandai Sekali/ Luas Ilmunya
  • Alviansyah : Teman Setia Yang Benar
  • Al Barra : Yang bersih/ diharapkan seseorang yang diberi nama ini akan memiliki sifat yang bersih/ baik dari dosa lahir atau batiniah.
  • Alhiqni : Golongan
  • Alghafari : Yang mengampuni
  • Alman : Baik/ berhasrat dan bijaksana
  • Alfayed : Orang yang mulia
  • Alwan : Menjulang Tinggi
  • Al Abrar : Orang Yang Berbakti
  • Alfahrezi : Selalu bersemangat dalam bekerja
  • Alfarisqy : Membawa rezeki
  • Almahdi : Pemandu jalan yang benar
  • Albiansyah : Mulia/ Pintar/ Kreatif/ Berguna
  • Alif : Kawan Rapat
  • Aliif : lemah lembut
  • Alkhalifi : Anak Laki-laki Yang Baik Dan Sukses
  • Al Raffi : Salah satu nama-nama Allah
  • Alifiandra : Si Jantan Yang Mulia Dan Pengertian
  • Altamis : Panglima/ Ketua
  • Alhusain : Yang tampan dan baik
  • Alhanan : Kesayangan/ kecintaan/ rezki/ berkah
  • Alwaritzi : Merupakan variasi dari nama Al Warits
  • Aliudin : Ketinggian Agama

Baca juga: Nama Bayi Perempuan Awalan Al 

  • Alfaridzy : Selalu bersemangat dalam bekerja
  • Alfathar : Permulaan
  • Almortaza : Dermawan
  • Alfahrezy : Selalu bersemangat dalam bekerja
  • Al-Azhar : Lebih cerah
  • Alif : Lemah lembut
  • Almufti : Ahli hukum
  • Alchusaini : Pejuang
  • Al Baihaqi : Imam perawi hadist
  • Alfareza : Selalu bersemangat dalam bekerja
  • Alfisyahri : Penasehat terkenal
  • Al Qarni : Penghuni Langit
  • Alfathan : Kemenangan
  • Aliyan : Yang Tinggi
  • Althafarizqi : Berhati Lembut Serta Pembawa Rizki
  • Alusi : Nisbah
  • Alpharizo : Selalu bersemangat dalam bekerja
  • Alfarezqi : Membawa rezeki
  • Alim : Yang Mengetahui
  • Alghiffary : Yang maha pengampun
  • Alfarizqy : Membawa rizqi
  • Alhusayn : Yang tampan dan baik
  • Alfaronizam : Pemimpin Adil Dan Bijaksana
  • Al uzhma : Besar
  • Althafunizam : Pemimpin yang sangat lembut
  • Alfarezell : Kebaikan yangsempurna
  • Allamah : Yang Berilmu Luas
  • Al Ayyubi : Nama Pahlawan Islam
  • Alhasan : Yang tampan dan baik
  • Alley : Mulia/ perkasa
  • Alfarez : Selalu bersemangat dalam bekerja
  • Alfaiz : Menang
  • Al-Fachrizzi : Selalu bersemangat dalam bekerja
  • Alfaizi : Kejayaan
  • Alfarezel : Kebaikan yang sempurna
  • Alhiqnie : Golongan
  • Albifardzan : Mulia/ Pintar/ Bijaksana
  • Alham : Beroleh Ilham
  • Althaffathan : Kemenangan Yang Diraih Dengan Lembut
  • Alrafaeyza : Tampan/ Derajatnya Tinggi/ Sukses
  • Altaz : Baik Hati/ Lemah Lembut
  • Alhifari : Yang maha pengampun
  • Al Raskha : Yang Ilmunya Dalam
  • Albarr : Yang Maha Baik
  • Alfansya : Seribu Doa Untuk Ketenangan Yang Berguna
  • Alfarizi : Selalu bersemangat dalam bekerja
  • Alma : Yang Gemerlapan

Baca juga: Nama Anak Laki-Laki Islam Lahir Malam Nisfu Syaban

  • Alfarizy : Selalu bersemangat dalam bekerja
  • Al-Baihaqi : Imam perawi hadist
  • Alfarizil : Kebaikan yang sempurna
  • Aliyy : Yang tertinggi
  • Alfarezy : Selalu bersemangat dalam bekerja
  • Alyaz : kejujuran, pemberani
  • Alwar : keindahan
  • Alanin : sebuah pikiran
  • Alaraf : berkah dari Tuhan
  • Alwaz : hari yang cerah
  • Altaf : sebuah rahmat
  • Almer : seorang pangeran
  • Almen : laki-laki yang berani
  • Alhaq : kebenaran, suatu keadilan
  • Alfaj : kata-kata indah
  • Aldan : siap melindungi
  • Aldara : orang yang kuat
  • Alber : seorang pemimpin
  • Alabi : pria yang cerdas
  • Alee : mimpi yang tinggi
  • Alim : bayi laki-laki yang bijaksana, baik dan tegas
  • Al-Qarni : penghuni langit
  • Al-hasan : bayi laki-laki yang tampan
  • Aldafi : lembut, penuh kasih sayang
  • Alauddin : bisa memaafkan kesalahan
  • Al-Abrar : pria yang berbakti dan bisa diandalkan
  • Albiansyah : bayi laki-laki yang kreatif dan pandai
  • Alano : tampan, ceria
  • Al-hafiz : melindungi, penuh kehangatan
  • Al-Mannaf : berhasil dan membanggakan orangtua
  • Aley : sebuah gang
  • Alen : keadilan
  • Alik : seorang pembela
  • Alish : anak yang cerdas
  • Alfan : kesenian
  • Aleeza : sebuah kebaikan
  • Alban : putih dan suci
  • Al-Awi : anak yang cerdas
  • Alaan : pemimpin yang bijaksana
  • Alfa : seorang pemimpin
  • Alfi : seorang lelaki yang bijaksana
  • Aldebaran : seorang pengikut
  • Al-Irsyad : memberikan petunjuk, amanah
  • Al-Farizi : bersemanagat, pekerja keras
  • Al-Rehan : berjiwa pemimpin, cerdas, mulia
  • Al-Zaidan : perempuan yang cerdas
  • Al-fathir : berkuasa, kuat, tegas
  • Al-Rasyid : cerdas, pintar dan menawan
  • Al-Kahyri : pemurah, bijaksana
  • Almeer : jujur dan bisa dipercaya
  • Alwan : warna-warni, menyenangkan
  • Alif : pertama, bijaksana, pintar
  • Al-Husayn : tampan, baik

Baca juga: Nama Anak Perempuan Islam Lahir Malam Nisfu Syaban

  • Al-Hanan : kesayangan
  • Al-Ghifari : memberi ampunan
  • Al-fariq : menyukai keindahan, kreatif
  • Al-Farizqi : membawa rezeki, sukses
  • Al-Farezel : kebaikan yang sempurna
  • Al-Fajri : bayi laki-laki yang lahir tampan, pintar
  • Aleem : terpelajar
  • Al-Faizan : mampu memimpin dengan baik
  • Albiru : kebaikan, penyayang
  • Aldevaro : pemimpin yang baik
  • Al-Abqary : pintar dan cerdas
To top