Nama Bayi Perempuan Elegan

30 Rangkaian Nama Anak Perempuan Elegan, Feminim Dan Cantik

Rangkaian Nama Anak Perempuan Elegan – kitabnamabayi.com. Tak ada yang bisa mengukur rasa sayang orangtua terhadap sang anak. Apapun akan diberikan demi kebaikan sang buah hati tercinta, termasuk soal nama bayi. Pastinya bunda mengharapkan agar kelak sang anak tumbuh dengan sehat, cerdas dan memiliki sifat terpuji.

Untuk mewujudkan hal tersebut, bisa dimulai dari hal yang paling sederhana yakni memberikan sang anak nama yang baik dan indah. Untuk nama anak perempuan biasanya cenderung ke sisi feminim dan elegan. Nah berikut ini adalah rangkaian nama anak perempuan elegan yang sangat teduh dan bermakna cinta. Yuk simak !

rangkaian nama bayi perempuan elegan

Rangkaian Nama Bayi Perempuan Elegan Penuh Cinta

1. Dwyn Davida

Dwyn : dewi cinta
Davida : yang dicintai

Artinya anak perempuan yang kehadirannya membawa cinta dan mendapatkan kasih sayang dari banyak orang

2. Esha Delila

Esha : yang di inginkan
Delila : cinta

Artinya anak perempuan yang penuh cinta dan selalu dirindukan oleh keluarga

3. Amadea Amara

Amadea : dewi cinta
Amara : mencintai selamanya

Artinya bayi perempuan yang penuh cinta dan mencintai orangtuanya

4. Cinta Brisa

Cinta : sayang, rasa cinta
Brisa : bunga cinta

Artinya bayi perempuan yang memiliki rasa sayang terhadap sesama

5. Priya Janiya

Priya : yang tersayang
Janiya : dicintai

Artinya gadis yang tersayang dan dicintai banyak orang

6. Karys Olathe

Karys : cinta
Olathe : tercinta

Artinya gadis yang tercinta dan mendapatkan cinta dari orang sekitar

7. Esme Asthore

Esme : untuk mencintai
Asthore : lebih mencintai

Artinya wanita yang hadir di dunia untuk mencintai dan di cintai

8. Amorina Hartlyn

Amorina : cinta
Hartlyn : penuh dengan cinta dan bahagia

Artinya wanita yang kehidupannya penuh dengan cinta dan rasa bahagia

9. Cytheria Halia

Cytheria : dewi cinta
Halia : mengingat orang yang di sayangi

Artinya wanita yang membawa cinta dan selalu mengingat orang yang disayangi

10. Grainee Daralene

Grainee : cinta yang menawan
Daralene : sayang dan lembut

Artinya perempuan yang membawa cinta dan memiliki rasa sayang dan kelembutan

Baca juga: Rangkaian Nama Anak Laki-Laki Berbahasa Jawa

11. Freya Davinia

Freya : dewi cinta dan keajaiban
Davinia : dicintai

Artinya perempuan bagaikan dewi cinta yang senantiasa dicintai banyak orang

12. Aimee Kahle

Aimee : tersayang
Kahle : cantik dan cinta

Artinya perempuan yang tersayang dan berpaars cantik

13. Aiko Aphrodite

Aiko : orang yang dicintai
Aphrodite : dewi cinta

Artinya perempuan yang dicintai banyak orang dan laksana dewi cinta

14. Cheryl Yaretzi
Cheryl : sayang dan cinta
Yaretzi : selalu disayangi

Artinya wanita yang memiliki rasa cinta dan selalu disayangi orangtua

15. Carina Tivona

Carina : di hargai dan di cintai
Tivona : sifat cinta

Artinya gadis yang memiliki rasa cinta dan slalu dihargai oleh oranglain

16. Avila Kerensa

Avila : yang di inginkan
Kerensa : indah untyk dicintai

Artinya anak perempuan yang indah dan dicintai banyak orang

17. Kalila Valentine

Kalila : sangat dicintai
Valentina : sehat dan kuat, penuh kasih

Artinya wanita yang sehat, kuat dan sangat dicintai

18. Querida Amandine

Querida : menjadi pasangan yang bahagia dan penuh kasih
Amandine : untuk dicintai

Artinya perempuan yang mencintai pasangannya dengan sepenuh hati

19. Lyda Amala

Lyda : dicintai orang-orang sekitar
Amala : mencintai selamanya

Artinya wanita yang dicintai banyak orang dan ia juga mencintai selamanya

20. Navely Amorette

Navely : seseorang yang mencintai
Amorette : cinta

Artinya seseorang yang mencintai pasangannya setulus hati

Baca juga: Nama Bayi Perempuan Untuk Nama Belakang

21. Adelpha Caralea

Adelpha : saudara perempuan tercinta
Caralea : yang tercinta

Artinya perempuan yang paling dicintai dalam keluarga

22. Amour Carrys

Amour : cinta
Carrys : cinta

Artinya bayi perempuan yang memiliki rasa cinta paling besar terhadap pasangan

23. Kaira Demanda

Kaira : terkasih
Demanda : cocok untuk dicintai

Artinya perempuan yang terkasih dan cocok untuk dicintai

24. Olathe Aphrodite

Olathe : cantik dan cinta
Aphroditte : dewi cinta

Artinya gadis yang cantik dan penuh cinta

25. Milada Viviana

Milada : tercinta
Viviana : penuh kehidupan

Artinya anak perempuan tercinta yang kehidupannya lebih baik

26. Cantika Settara

Cantika : gadis yang cantik
Settara : dicintai

Artinya perempuan berparas cantik dan dicintai banyak orang

27. Sophia Milena

Sophia : tulus, mudah jatuh cinta
Milena : kesayangan, dicintai

Artinya gadis yang tulus dan mudah untuk jatuh cinta

28. Adora Amara

Adora : dicintai, terpuji
Amara : cinta

Artinya anak gadis yang memiliki sifat terpui dan dicintai banyak orang

29. Davina Freyja

Davina : tercinta
Freyja : dewi cinta dan keajaiban

Artinya wanita yang tercinta bagaikan dewi cinta

30. Amanda Cordelia

Amanda : layak untuk dicinta
Cordelia : hati yang lembut

Artinya perempuan berhati lembut dan layak untuk dicinta

Baca juga: Nama Bayi Laki-Laki Modern Dan Keren 

Itulah rangkaian nama bayi perempuan yang elegan, feminim dan penuh cinta. Bagaimana menurut mama, sangat indah dan cantik bukan? Mudah-mudahan bisa menjadi doa terbaik ya.

To top