Nama Bayi Laki Laki

Nama Bayi Laki Laki Brazil Yang Terpopuler

Nama Bayi Laki Laki Brazil – kitabnamabayi.com. Modern ini, pemberian nama untuk sang anak sering sekali menggunakan bahasa asing. Hal ini semata-mata agar terlihat kekinian dan keren. Namun pemilihan nama dalam bahasa asing juga harus di pertimbangkan dengan matang. Sebab nama yang bermakna bagus akan menunjang si bayi berkelakuan baik juga.

Di bawah ini, telah kami rekomendasikan nama bayi laki laki Brazil yang terpopuler. Mengapa kami pilihkan nama Brazil? Sebab nama-nama tersebut mengandung makna yang baik dan juga sangat simpel untuk diucapkan. Dengan begitu nama bayi Anda akan terlihat lebih unik. Bagaimana? Apakah Anda tertarik?

Nah bagi Ayah/Bunda yang merasa penasaran dengan nama-namanya, bisa langsung simak referensi & rangkuman nama bayi laki laki brazil berikut ini.

 

Nama Bayi Laki Laki Brazil

Pilihan Nama Bayi Laki-laki Brazil Terbaru

1. Adrastos
Pilihan nama bayi laki-laki pertama yang kami rekomendasikan adalah Adrastos. Nama ini sering sekali digunakan para orangtua di Brazil karena memiliki makna pemberani. Sehingga mereka menaruh harapan dan doa kepada putranya, agar kelak menjadi seorang pria yang gagah berani dan tak kenal takut.

2. Abelino
Nama kedua untuk bayi laki-laki brazil adalah Abelino. Nama ini cukup familiar dikalangan orangtua zaman now. Selain memiliki makna yang baik, nama Abelino sendiri juga berarti putra Adam dan Hawa. Yang mana memiliki pengharapan kepada sang putra agar kelak mempunyai sifat dan juga kepribadian yang bagus layaknya Putra Adam dan Hawa.

3. Baltasar
Nama yang tak kalah populer untuk nama bayi laki-laku Brazil adalah Baltasar. Nama ini memiliki makna yang sangat luar biasa bagus, yaitu dilindugi oleh Tuhan. Pastinya kedua orangtua yang memberikan nama ini memiliki harapan lebih, agar hidup kedepannya selalu berada dalam lindungan Tuhan.

4. Darwin
Rekomendasi nama selanjutnya yang bermakna bagus juga ialah Darwin. Nama ini memiliki arti seorang bayi laki-laki yang penuh dengan kasih sayang dan kelak akan menjadi teman yang sangat penyayang bagi teman-temannya.

5. Estevo
Pemilihan nama bayi laki-laki Brazil berikutnya ialah Estevo. Nama Estevo sendiri bermakna tentang seorang putra mahkota yang agung dan terhormat, serta di segani oleh banyak orang. Ini menunjukkan bahwa nama ini mengandung harapan agar bayi laki-lakimu menjadi seseorang yang terhormat di masa depannya.

7. Horado
Nama anak laki-laki Brazil selanjutnya ialah Horado yang artinya bayi laki-laki gagah berani yang selalu disiplin akan waktu. Nama ini dipilih untuk penamaan bayi Anda, supaya di masa depan anak Anda ini tumbuh menjadi seorang laki-laki yang disiplin, bisa menghargai waktu dan mendapatkan kesuksesan.

8. Manoel
Manoel adalah nama bayi laki-laki Brazil selanjutnya yang sangat kita rekomendasikan. Sebab di dalam nama ini tersimpan makna yang sangat baik. Yaitu bayi laki-laki yang selalu mendapat perlindungan serta mukjizat dari Tuhan.

9. Musaazi
Nama bayi laki-laki berikutnya adalah Musaazi. Nama Musaazi ini biasanya digunakan para orangtua di Brazil, agar anaknya tumbuh menjadi seorang laki-laki yang cerdas, humoris dan suka bergaul dengan banyak orang. Sehingga sangat di rekomendasikan untuk pemilihan nama bayi laki-laki.

10. Jordo
Pilihan nama untuk bayi laki-laki Brazil selanjutnya, kami referensikan pada nama Jordo. Nama ini memiliki arti yaitu bayi laki-laki brazil yang mempunyai sifat rendah hati dan selalu menolong sesama. Ini akan menjadi sebuah doa yang sangat baik untuk bayi Anda.

11. Kito
Memasuki referensi nama bayi yang ke-11 ada nama Kito yang bermakna bayi laki-laki berharga dengan memiliki sifat pantang menyerah.

12. Rwakaikara
Nama selanjutnya adalah Rwakaikara. Nama anak laki-laki ini memiliki makna tentang seorang laki-laki yang memiliki jiwa ksatria yang tinggi. Harapan dari pemberian nama Rwakaikara adalah, agar si anak tumbuh menjadi seseorang yang terhormat dan juga disegani oleh banyak orang di masa depan.

13. Tristao
Nama Tristao adalah rekomendasi nama bayi laki-laki Brazil selanjutnya. Nama ini mengandung arti yang sangat baik, yaitu seorang laki-laki cerdas yang mampu memberikan petunjuk yang benar untuk hidup banyak orang. Kemungkinan anak Anda ini akan tumbuh menjadi seorang pemuka agama yang saleh.

14. Xoain
Pilihan nama brazil lainnya yang cocok untuk penamaan bayi laki-laki Anda adalah Xoain. Arti dari nama ini adalah bayi laki-laki berhati tulus yang selalu dalam lindungan Tuhan.

15. Yafeu
Yufeu adalah rekomendasi nama bayi laki-laki brazil yang selanjutnya. Nama ini memiliki makna yang sangat baik yaitu bayi laki-laki yang pemberani dan juga tegas. Tujuan pemberian nama ini agar kelak si jabang bayi akan tumbuh menjadi laki-laki perkasa yang gagah pemberani dan juga tegas dalam mengambil sebuah keputusan.

16. Quim
Dan rekomendasi nama bayi laki laki brazil yang terakhir adalah Quim. Quim sendiri memiliki makna didirikan oleh Tuhan. Maksudnya, agar sang anak menjadi seorang hamba Tuhan yang taat dan selalu takut akan Tuhan yang sudah menciptakannya.

Rangkaian Nama Bayi Laki Laki Brazil 2 Kata

1. Alvar Grau Eberardo : Bayi laki laki kuat dan sangat pemberani layaknya seorang ksatria raja.

Alvar : Elf, Prajurit
Grau : Seorang spearman pemberani
Eberardo : Babi hutan yang kuat

2. Oalo Isadoro Martese : Anak laki-laki mungil karunia sang dewi yang sangat menyukai perang.

Oalo : Kecil
Isadoro : Karunia dewi
Martese : Suka perang atau perang

3. Tacito Oson Rejinaldo : Bayi laki-laki pendiam yang memiliki sifat pemimpin dan mampu memberikan nasihat yang sangat bijaksana.
Tacito : Diam
Oson : Musim panas
Rejinaldo : Orang yang memerintah dengan nasihat

4. Zferino Kaua Nicolau : Laki laki kuat yang cukup sensitif dan kelak akan menjadi seorang yang sukses.

Zferino : Angin barat
Kaua : Sensitif, orang yang sensitif secara alami
Nicolau : Kemenangan orang

5.Bardrick Dyke Herculano : Bayi laki-laki tampan yang kelak akan menjadi seorang penguasa atau pemimpin.

Bardrick : Penguasa kapak
Dyke : Tanggul atau parit
Herculano : Dewa Hercules

6. Jordo Abba Emerico : Anak lelaki yang sangat cerdas dalam matematika dan sangat bersemangat ketika bekerja.

Jordo : Turun, mengalir ke bawah
Abba : Perangkat untuk melakukan perhitungan, Pintar
Emerico : Kekuatan kerja

7. Virgilio Zao Mbwana : Anak lelaki Tuhan yang sangat cerdas dan mampu memberikan kebahagiaan untuk orangtuanya.

Virgilio : Pembawa staf Keyton
Zao : Anak Tuhan
Mbwana : Master dalam bahasa Brasil

8. Rwakaikara Olavo Keyton : Laki-laki gagah berani yang memiliki sikap ksatria perang dan selalu di lindungi Tuhan.

Rwakaikara : Dewa
Olavo : Tentara peri
Keyton : Tempat di mana elang terbang

9. Fethee Inacio Abrahan : Seorang anak laki-laki tampan yang sangat tegas dan adil yang kelak akan menajadi seorang ayah yang sangat baik.

Fethee : Pertimbangan
Inacio : Api internal
Abrahan : Bapa orang banyak

10.Bieito Dael Mancio : Anak laki-laki baik yang selalu di berkati Tuhan dan diramalkan akan menajadi seorang pengusaha sukses di masa depan.

Bieito : Diberkati dari Yang Mahakuasa
Dael : Tinggal di lembah
Mancio : Seorang peramal atau orang yang meramalkan masa depan

To top