Nama Bayi Perempuan Lengkap

25 Nama Lengkap Untuk Bayi Perempuan, Modern Dan Terbaik

Nama Lengkap Bayi Perempuan – kitabnamabayi.com. Nama menjadi salah satu hal yang wajib di dahulukan dan menjadi pusat perhatian bagi orangtua yang baru saja dianugerahi seorang bayi cantik dan menggemaskan. Sebagai hadiah terindah biasanya mama akan memberikan nama yang indah dan sangat bermakna bagi putri kecilnya.

Nama bayi perempuan sangatlah beragam, mulai dari yang unik, modern hingga paling lengkap. Untuk nama bayi paling lengkap terdiri dari dua sampai tiga kata dan tentunya mama memilih dengan nama palimg lengkap karena lebih berkesan. Nah berikut adalah inspirasi nama lengkap untuk bayi perempuan yang berhasil kami rangkum dari berbagai sumber.

nama lengkap bayi perempuan

Referensi Nama Bayi Perempuan Terlengkap

1. Keysa Rainey Afra artinya bayi perempuan kesayangan yang mencintai kedamaian dan bisa melindungi

Keysa artinya anak perempuan kesayangan
Rainey artinya penasihat yang bisa melindungi
Afra artinya pemimpin yang mencintai kedamaian

2. Gantari Liora Alana artinya anak perempuan yang disayangi oarngtua dan masa depannya bersinar

Gantari artinya menyinari seperti matahari
Liora artinya terang
Alana artinya anak yang disayangi

3. Pelangi Fathia Aubrey artinya bayi perempuan yang kuat, cantik dan berhasil meraih kemenangan

Pelangi artinya indah
Fathia artinya penuh kemeangan
Aubrey artinya kuat

4. Amanda Rahdian Astrid artinya anugerah dari Tuhan yang layak dicintai dan mendapatkan kekuatan luarbiasa

Amanda artinya yang pantas dicintai
Rahdian artinya berkah dari TUhan
Astrid artinya cinta dan kekuatan luarbiasa

5. Nathania Aileen Aisha artinya anugerah dari Tuhan yang wajahnya memancarkan cahaya

Nathania artinya pemberian Tuhan
Aileena artinya cahaya
Aisha artinya kehidupan

6. Teodora Aubrey Brigita artinya hadiah dari Tuhan kelak menjadi sosok yang kuat

Teodora artinya hadiah dari Tuhan
Aubrey artinya kuat
Brigitta artinya kekuatan

7. Suhaila Tanya Bonita artinya wanita cantik lucu yang wajahnya terpancar cahaya kebaikan, berasal dari keluarga baik-baik

Suhaila artinya perempuan yang masa depannya cerah
Tanya artinya dari keluarga
Bonita artinya cantik dan lucu

Baca juga: Nama Bayi Laki-Laki Bahasa Latin

8. Inara Priyanka Bilha artinya bayi perempuan yang pintar, berkharisma, rendah hati dan penuh kasih sayang

Inara artinya pintar, berkharisma
Priyanka artinya penuh kasih sayang
Bilha artinya rendah hati

9. Rahmania Naura Batari artinya perempuan bagaikan seorang bidadari yang setia dan hidupnya penuh berkah

Rahmania artinya keberkahan, kesetiaan
Naura artinya cahaya yang terang
Batari artinya berwajah bidadari

10. Mabella Patricia Bernadette artinya gadis yang berbudi pekerti tinggi, tangguh, pemberani dan dicintai banyak orang

Mabella artinya dicintai
Patricia artinya baik budi
Bernadette artinya tangguh dan pemberani

11. Zanna Laila Citra artinya anak perempuan yang lahir malam hari, cantik dan senantiasa gembira

Zanna artinya karunia dari Tuhan
Laila artinya malam hari
Citra artinya gembira

12. Olina Zalfa Calista artinya bayi perempuan yang berharga bagaikan mutiara dan senantiasa ceria

Olina artinya riang
Zalfa artinya mutiara
Calista artinya gemar akan kemasyhuran

13. Ranjana Xaviera Carissa artinya bayi perempuan tercinta yang selalu senang dan wajahnya menenangkan

Ranjana artinya gembira
Xaviera artinya terang
Carissa artinya yang tercinta

14. Viviana Lexa Clara artinya anak perempuan yang menawan, pintar dan membela kaum yang benar

Viviana artinya indah dan menawan
Lexa artinya pembela umat manusia
Clara artinya pintar

15. Naura Prerana Christana artinya gadis yang kreatif dan sangat menginspirasi banyak orang

Naura artinya cahaya yang bersinar terang
Prerana artinya inspirasi
Christana artinya penuh inspirasi dan kreatif

16. Fathiyyaturahma Ainayya Elma artinya gadis yang ramah, bermata indah dan selalu gembira

Fathiyyaturahma artinya kemenangan
Ainayya artinya bermata indah
Elma artinya ramah

Baca juga: Nama Bayi Perempuan Islam Lahir Di Bulan Maret 

17. Nathania Aileen Eugenia artinya bayi perempuan sebagai anugerah Tuhan dan berasal dari keluarga baik-baik

Nathania artinya pemberian Tuhan
Aileen artinya cahaya
Eugenia artinya kemuliaan

18. Havika Askana Elvira artinya anak perempuan yang baik hati dan slalu bersahabat

Havika artinya terkasih
Askana artinya waniata yang baik hati
Elvira artinya bersahabat

19. Shireen Nastiti Eliana artinya anak yang manis, menyenangkan dan berpikiran maju

Shireen artinya manis dan menyenangkan
Nastiti artinya teliti dan berhati-hati
Elianan artinya berpikiran maju

20. Delisia Collen Fatin artinya gadis yang menyenangkan dan memikat hati

Delisia artinya menyenangkan
Collen artinya anak perempuan dari bumi
Fatin artinya menawan, memikat hati

21. Abigail Beata Felicity artinya keberuntungan seorang anak perempuan yang selalu diberkati

Abigail artinya sumber kebahagiaan
Beata artinya diberkati
Felicity artinya keberuntungan

22. Arisanti Milena Felice artinya bayi perempuan yang lembut hatinya, dicintai banyak orang dan sukses

Arisanti artinya lemah lembut
Milena artinya dicintai banyak orang
Felice artinya kesuksesan

23. Chana Bahira Hilary artinya perempuan kesayangan yang pandai dan riang gembira

Chana artinya kesayangan
Bahira artinya pintar
Hilary artinya riang gembira

24. Hasna Chessy Helia artinya bayi perempuan yang elok, penuh kedamaian dan masa depannya secerah matahari

Hasna artinya cantik, elok
Chessy artinya penuh kedamaian
Helia artinya matahari

25. Izdihar Jahida Hanin artinya wanita yang sukses mau menolong yang lemah dan penuh kasih sayang

Izdihar artinya kesuksesan
Jahida artinya membantu yang lemah
Hanin artinya penuh kasih sayang

Baca juga: Nama Bayi Perempuan Yang Jarang Ditemui

To top